Data multimedia adalah data yang berada di dalam dunia komputer, data multimedia di kelompokan menjadi :
- Data Numeris
Adalah data dalam bentuk bilangan, data bilangan di simpan di dalam komputer menggunakan sistem biner ( bilangan berbasis 2 )
- Data Teks
Data yang berwujud alfanumeris, yang terdiri dari A – Z, simbol bilangan 0 – 9 ,juga karekterk lain seperti & ! ? / ] = dan lain sebagainya
- Data gambar
Adalah data berbentuk gambar ( foto, grafik an lain sebagainya ). Contah format penyimpanan gambar adalah : format GIF,JPEG, PNG, TIFF dan lain sebagainya
- Data Video
Adalah data gambar bergerak. Contoh format penyimpanan data video adalah AVI,3JP,MPEG dan lain sebagainya
- Data Audio
Adalah data dalam bentuk suara. Contoh format penyimpanan data suara adalah WAV, MP3 dan lain sebagainya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar