Sabtu, 12 November 2011

Perkembangan Sistem Informasi Manajemen ( SIM )


Sistem informasi sudah ada sebelum munculnya  komputer ( pertengahan abad 20 ), saat itu masih di gunakan kartu punch, pemakainya pun terbatas pada aplikasi akuntansi yang di kenal dengan sistem informasi akuntansi, kemudia aplikasi akuntansi itu berkembang menjadi PDE / pengolah data elektronik.
Sistem Informasi Manajemen mulai berkembang sejak di temukannya prosesor ( 1964 ) yang menggunakan silicon chip circuitry ( SCC ) untuk mempromosikan generasi komputer tersebut di berikan sebuah konsep yang di beri nama Sistem Informasi Manajemen dengan tujuan utama yaitu  untuk menghasilkan informasi bagi manajemen . kemudian muncul beberapa konsep lain seperti : 
  • Konsep Sistem Pendukung Keputusan ( decision support systems = DSS) yang di kembangkan oleh Morton, Gorry, dan keen dari Massachussets Institute of tegnologi  .
  • Otomatisasi Kantor (Office automation  = OA ) yang memberikan fasilitas untuk menigkatkan komunikasi dan produktivitas para manajer dan staf kantor melalui penggunaan peralatan elektronik.    
  •  Artificial Intelligence ( AI ) sebuah konsep dengan IDE bahwa komputer bisa di program untuk melakukan proses lojik menyerupai otak manusia

1 komentar:

  1. Where to Play at Bet365 Casino? | DRMCD
    All of 김제 출장마사지 our casino games 군산 출장샵 have one or more unique bonus and bonuses 여주 출장안마 that you can 상주 출장샵 play. There are no promo codes 영천 출장마사지 on the website.

    BalasHapus

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Online Project management