Selasa, 15 Mei 2012

MEMBUAT EFEK BLATS MENGUNAKAN PHOTOSHOP


MEMBUAT EFEK BLATS MENGUNAKAN PHOTOSHOP
Langkah – langkahnya sebagai berikut :
  • Buka lembar kerja baru pada photoshop dengan ukuran 400 x 300(ukuran bisa anda sesuaikan)
  • Background = hitam
  • Buah sebuah text dengan warna putih ( ukuran dan jenis huruf sesuai selera anda)
  • Gabungkan kedua buah layer tersebut ( ctrl + shift + e)
  • Buka menu Filter - Distort - Polar Coordinates - Polar to Rectangular
  • Buka menu Image - Rotate Canvas - 90 CW
  • Buka menu Filter - Stylize - Wind - From the Right 
  

  • Ulangi perintah yang sama ( ctrl f sebanyak 2 kali) untuk mendapatkan efek yg lebih panjang)
  • Image – rotate canvas – 90ccw
  • Filter – distord – polar coordinates – rectanguler to polar
  • Image – mode – Grayscale – discard
  • Image – mode – indexed color
  • Image – mode – color table – table = Black body

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Online Project management